Share | Tweet |
|
Unikaja.com - Penyakit kanker tentunya menjadi salah satu penyakit yang paling ditakuti oleh manusia. Kebanyakan orang tanpa sadar telah mengidap kanker. Menurut penelitian, penyakit kanker disebabkan karena gaya hidup kurang sehat, seperti merokok, konsumsi alkohol, atau pola makan yang tidak sehat. Namun penyebab utama dari penyakit kanker yaitu pola hidup kurang sehat. Dan berikut Tips Sederhana Mencegah Penyakit Kanker.
- Makan dengan takaran yang seimbang menerapkan pola makan sehat dengan memperhatikan jumlah makanan yang masuk dan jumlah makanan yang dibakar di dalam tubuh.
- Jadwal yang teratur. Sebab, Jadwal makan yang teratur akan membantu tubuh mencerna makanan sesuai dengan fungsinya setiap hari.
- Makan akan dengan jenis menu yang bervariasi. Jenis makanan yang sehat adalah makanan yang bervariasi. Asupan jenis makanan yang berbeda dapat memenuhi kebutuhan gizi manusia setiap waktu, walaupun tidak dikonsumsi dalam jumlah banyak. Dengan demikian, jenis makanan yang masuk mengandung karbohidrat, protein, lemak, dan mineral dengan takaran seimbang.
- Teknik memasak. Memasak yang sehat juga merupakan unsur penting dalam menciptakan pola makan sehat.
0 comments:
Posting Komentar