Berita Bimbim “Slank” Meninggal Dunia HOAX

Share
Info Lowongan Kerja Bank BUMN CPNS Pertamina
Unikaja.com - Twitter Indonesia kembali dihebohkan dengan berita yang mengatas namakan salah satu personil band ternama SlankDrumer grup Band Slank, Bimbim dikabarkan meninggal dunia pada Rabu (29/2/2012) malam, demikian isu yang tersebar melalui situs jejaring sosial Twitter. Selain menyebar melalui Twitter, berita itu juga menyebar melalui BBM di BlackBerry.
Bimbim meninggal Dunia
Pesan itu berbunyi “Meninggal dunia hari ini pukul 18.52 WIB di usianya yang ke 41 tahun karena terkena serangan jantung. Saat ini kediamannya di Jl.Potlot 14 Jakarta Selatan telah dipenuhi ribuan penggemarnya (Slankers). Untuk anda yang akan melintasi wilayah kalibata dan sekitarnya sebaiknya balik arah, karena wilayah tersebut telah dipadati ribuan slankers,” demikian pesan ini beredar.

Mengetahui kabar tersebut, beberapa penggemar Slank merasa tidak percaya dan mencoba melakukan konfirmasi dengan pihak Slank. Dan memang belakangan diketahui bahwa berita yang beredar tersebut hanyalah HOAX dari orang iseng belaka. Mendengar berita ini, Bimbim hanya tertawa dan merasa heran saja. ”Ada-ada saja itu yang pertama kali bikin isu. Kata Bim Bim, mudah-mudahan itu menjadi doa panjang umur buat dia,” jelasnya.
Lowongan Kerja SMA SMK

0 comments:

Posting Komentar